Spicy Chicken Pop with Scramble Eggs + Salad.
Kamu dapat membuat Spicy Chicken Pop with Scramble Eggs + Salad menggunakan 18 bahan dan 8 langkah. Berikut cara membuat nya.
Bahan-bahan Spicy Chicken Pop with Scramble Eggs + Salad
- Siapkan 500 gr daging ayam fillet bagian dada.
- Siapkan 2 butir telur.
- Siapkan 100 ml susu cair uht.
- Kamu membutuhkan Wortel.
- Siapkan Kobis/Kol.
- Siapkan 3 siung bawang putih.
- Kamu membutuhkan 2 siung bawang merah.
- Kamu membutuhkan 5 cabe rawit merah.
- Kamu membutuhkan Tepung terigu.
- Kamu membutuhkan Tepung tapioka.
- Kamu membutuhkan Saos extra pedas.
- Kamu membutuhkan Wijen.
- Siapkan Garam.
- Siapkan Merica.
- Kamu membutuhkan Ketumbar.
- Siapkan Kaldu ayam.
- Siapkan Cuka.
- Kamu membutuhkan Gula pasir.
Spicy Chicken Pop with Scramble Eggs + Salad Instruksi
- Potong-potong daging ayam fillet menjadi kecil (sesuai selera) lalu marinasi -/+ 20 menit dengan bumbu yang telah dihaluskan (garam, merica, bawang putih&merah, ketumbar).
- Siapkan tepung basah dan tepung kering (beri garam dan kaldu ayam secukupnya) untuk membaluti daging ayam yang sudah di marinasi.
- Masukan potongan daging ayam ke dalam tepung basah lalu masukan ke tepung kering, setelah itu goreng didalam wajan dengan minyak yang panas dan api sedang. Goreng hingga kecoklatan.
- Membuat Spicy saos: siapkan bawang putih&merah serta cabe rawit yang sudah di haluskan lalu tumis hingga harum. Larutkan tapioka dengan air secukupnya dan masukan kedalam tumisan bawang, selanjutnya tambahkan saos extra pedas lalu aduk hingga mengenal.
- Setelah saos mengental Kecil kan api dan masukkan ayam yang telah digoreng ke dalam saos, lalu aduk hingga saos merata menutupi seluruh bagian ayam..
- Membuat scramble eggs: kocok 2 butir telur dan campurkan susu, tambahkan garam&kaldu ayam lalu kocok. Setelah itu masukkan kedalam wajan yang sudah diberi margarin lalu masak dan aduk2 hingga setengah matang, dan angkat.
- Membuat salad sayur: Potong-potong wortel dan kobis tipis dan panjang.. lalu rebus sebentar -/+5menit kedalam air yg berisi garam, gula dan cuka lalu tiriskan.
- Sajikan Spicy Chicken Pop dan taburi dengan wijen, lalu salad sayur diberi saos mayonnaise.