Cara Memasak Sempurna Ayam Saos Lada Hitam

Enak, Sehat, Bergizi and Lezat.

Ayam Saos Lada Hitam.

Ayam Saos Lada Hitam Kamu dapat memasak Ayam Saos Lada Hitam menggunakan 8 bahan dan 7 langkah. Berikut cara membuat nya.

Bahan-bahan Ayam Saos Lada Hitam

  1. Siapkan 250 gr dada ayam fillet.
  2. Siapkan secukupnya Brokoli.
  3. Siapkan 4 siung bawang putih.
  4. Kamu membutuhkan 1 siung bawang merah.
  5. Kamu membutuhkan 5 bh cabe ijo kecil.
  6. Kamu membutuhkan 2 buah cabe besar merah.
  7. Kamu membutuhkan 1 sachet saos Lada Hitam (saori).
  8. Siapkan Lada bubuk.

Ayam Saos Lada Hitam Tata cara

  1. Cuci bersih dada ayam (saya buang ya kulitnya). Lalu potong dadu atau sesuai selera. Kemudian dalam mangkok kecil campur dengan saos lada hitam ya lalu marinated selama 30 menit.
  2. Cuci bersih cabe. Lalu potong menyerong. Kalau tidak suka pedas buang bijinya ya. Ini sebagai pengganti paprika.
  3. Lalu uleg kasar duo bawang lalu tumis hingga harum.
  4. Setelah harum masukkan irisan cabe dan ayam yg sudah di marinated. Aduk sebentar baru tambahkan air secukupnya. Tambahkan merica bubuk (saya gak pakai garam, kaldu bubuk sama sekali Karena saosnya sudah mengcover semua rasa, silakan ditambahkan sesuai selera).
  5. Saat ayam sudah matang dan air menyusut tambahakn rebusan brokoli Lalu aduk kembali. Cek rasa laku hidangkan di piring.
  6. Review: rasanya enak lo, walau gal pakai paprika, bawang bombay dan Lada Hitam bijian. Terus bumbu jadinya kok mirip kayak Babi kecap😆, mmmm...boleh diulang lagi ni resepnya dengan bahan yg lebih disiapkan tentunya.
  7. Enak juga kalau pakai udang.