Ayam Geprek.
Kamu dapat membuat Ayam Geprek menggunakan 15 bahan dan 6 langkah. Berikut cara memasak nya.
Bahan-bahan Ayam Geprek
- Siapkan 4 potong ayam.
- Kamu membutuhkan πMarinasi Ayam.
- Siapkan 3 siung bawang putih (dihaluskan).
- Kamu membutuhkan 1/2 sdt garam.
- Siapkan 1/2 sdt royco.
- Kamu membutuhkan 1/2 sdt ketumbar bubuk.
- Kamu membutuhkan 1 sdt merica bubuk.
- Kamu membutuhkan π AYAM KRISPI (Bisa pakai tepung ayam krispi instan ya kak).
- Siapkan π Sambel Geprek.
- Kamu membutuhkan Cabe rawit merah (sesuai selera) Nia, 55 buah cabe rawit.
- Kamu membutuhkan 9 siung bawang putih.
- Kamu membutuhkan 1 sdt garam kasar.
- Siapkan 1/2 sdt kaldu bubuk.
- Siapkan 1/2 sdm gula.
- Siapkan Minyak goreng untuk menumis.
Ayam Geprek Instruksi
- MARINASI AYAM: masukkan bawang putih halus, garam, kaldu bubuk, ketumbar bubuk dan merica bubuk ke wadah ayam yg sudah dicuci, aduk rata dan biarkan selama 30 menit. Simpan dalam kulkas.
- AYAM KRISPI: Siapkan adonan tepung, selimuti ayam pakai tepung krispi instan ya kak.
- Saatnya menggoreng, saat menggoreng ayamnya usahakan ayam terendam minyak agar matang sampai ke dalam dan lebih renyah. Goreng sampai berwarna Kecoklatan, tiriskan..
- MEMBUAT SAMBEL: siapkan cabe rawit dan bawang putihnya, tumis sebentar dengan api kecil (Tutup ya kak biar cabe ga lompat π).
- Pindahkan cabe dan bawang putih ke ulekan, tambahkan garam kasar, gula, kaldu bubuk. Kita ulek agak kasar aja ya kak. Jika sudah selesai, tambahkan 3 sdm minyak panas. Aduk rata.
- AYAM GEPREK: saat yg ditunggu ni, kita geprek ayamnya biar makin jos π yeeee jadiiiiiii. Selamat menikmati π.